Proyek Jalan Nggele – Lede Masih Dalam Proses Pekerjaan

Salasatu Proyek Jalan Yang Masih Dikerjakan. (Dok : Istimewa)

DUAZONA.COM, TALIABU – Pekerjaan jalan Nggele – Lede  untuk rabat beton saat ini masih dalam proses pekerjaan, walaupun material batu agak susah di Taliabu.

“Pekerjaannya masih berlangsung dan sehari dua batunya sudah terkumpul. Yang jelas pekerjaan jalan terus,” kata kata Kepala Dinas PUPR Taliabu, Supriyatno kepada wartawan, Kamis (31/8/2023).

Menurutnya, material didapat karena jauh diambil di Kramat, makanya mengalami keterlambatan, apalagi mobil trek sering tidak mampu dan sering patah per mobil. “Pastinya proyek jalan tersebut masih dalam proses pekerjaan,”  katanya. Seraya mengatakan, pekerjaan jalan yang dikerjakan demi masyarakat Pulau Taliabu. (red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

%d blogger menyukai ini: